GAMBARAN ANGKA LEMPENG TOTAL (ALT), MORFOLOGI, DAN BIOKIMIA BAKTERI Bacillus Subtilis ATCC 6051 YANG DILIOFILISASI DENGAN SERUM KUDA PADA SUHU RUANG

GAMBARAN ANGKA LEMPENG TOTAL (ALT), MORFOLOGI, DAN BIOKIMIA BAKTERI Bacillus Subtilis ATCC 6051 YANG DILIOFILISASI DENGAN SERUM KUDA PADA SUHU RUANG
2023-06-20
en
Thesis
text
Bidang laboratorium bakteriologi menjadi salah satu bagian dari laboratorium klinik melakukan pemantapan mutu internal. Pemantapan mutu internal dalam laboratorium bakteriologi salah satunya dengan melakukan kultur bakteri. Bacillus Subtilis merupakan bakteri gram postif yang dapat menghasilkan spora. Kultur bakteri biasanya menggunakan peremajaan berulang karena telah menjadi standar WHO, dimana peremajaan berulang beresiko terjadi kontaminasi. Oleh karena itu, metode liofilisasi atau kering beku dapat menjadi metode yang efektif untuk mempertahankan kultur murni dalam jangka waktu Panjang.